mayangkoto

my story, my life

Cara Menyambung Hasil Rajutan

2 Komentar

Pada hasil perajutan datar (rajutan dengan dua jarum) dan rajutan lain-lain terkadang perlu disambung agar bisa membentuk sesuatu. Contoh sederhananya adalah tempat HP. Jika kita merajut dengan SPN maka akan terbentuk hasil rajutan datar. Untuk membuatnya agar bisa menyerupai kantong maka kita harus menyambung bagian-bagian tertentu dengan cara menjahitnya

Berikut cara-cara menyambung rajutan dengan menggunakan jarum jahit, agar hasil jahitan dapat tersamar di dalam rajutan

source : learn2knit.co.uk

 

Tambahan, tadi nemu ini

ini mirip ama yubiami/ finger knit. Bedanya kalo yubiami pake jari yang ini pake sisir 😀 . Suatu pencerahan buatku, ntar mo aku praktekin :mrgreen:

Penulis: mayang koto

Crafter and gardener

2 thoughts on “Cara Menyambung Hasil Rajutan

  1. Mbaaaa,,, gimana caranya tuh,,, penasaran nih

    Suka

Tinggalkan komentar